The Art of Thinking Big: Membangun kinerja personal sejak dari pemikiran

Authors

DOI:

https://doi.org/10.70508/literaksi.v1i01.323

Abstract

Tujuan studi ini adalah mereview buku sebagai upaya untuk mengeksplorasi dan memahami narasi ilmiah dari buku “The Art Of Thinking Big” yang ditulis oleh Cahaya Fitria Sari. Buku ini sebagai jembatan ilmu dalam dunia psikologi tidak hanya berisi pemikiran dari satu sudut, tetapi dari berbagai versi. Di mana para pembaca bisa memperluas pengetahuan tentang cara berpikir. Buku ini ditujukan kepada para pembacanya tentang pengembangan pola pikir dan mengetahui seberapa besar sebuah pemikiran yang nantinya bisa menjadi kekuatan yang besar juga dalam mengubah hidup pada masa depan. Pada dasarnya manusia harus membentuk pola pikir tertentu yang dapat mengubah kepribadian yang berguna untuk mengembangkan kreativitas diri. Seseorang yang mempunyai pemikiran yang luas akan mempengaruhi ia dalam menyikapi suatu masalah, bakat, kecerdasan serta karakternya. Hal tersebut menggambarkan bagaimana pentingnya pola pikir dalam menentukan kemajuan dan perkembangan potensi seseorang.

 

Downloads

Download data is not yet available.

References

Derlege, Vorelian S., Barbara Winstead., Jones. (2005). Personality Contemporary Theory And Research. Belmont USA: Thomson Wadsworth.

Febriani, R., Asbari., & Yani, A. (2023). Resensi Buku: Berani Berubah untuk Hidup Lebih Baik. Jurnal Manajemen Pendidikan, 1(01), 1-6.

Gramedia.com. (2022). The Art Of Thinking Big. Diakses pada 15 Juli 2023, dari https://www.gramedia.com/products/the-art-of-thinking-big

Ismail, Gumilar. (2013). Berpikir Reflektif. Artikel Blog Coretan Makna.

Malau, Judika. (2009). Bagaimana Pola Pikir Terbentuk. Artikel Blog Putra Putri Indonesia.

Muhajirin, M., & Panorama, M. (2017). Pendekatan Praktis; Metode Penelitian Kualitatif dan Kuantitatif.

Nara, Cindy. (2016). Tipe Berpikir Divergen dan Konvergen. Artikel Blog Karier.

Nugrahani, F., & Hum, M. (2014). Metode penelitian kualitatif. Solo: Cakra Books, 1(1), 3-4.

Rukajat, A. (2018). Pendekatan Penelitian Kualitatif (Qualitative research approach). Deepublish.

Sari, C. F. (2022). The Art Of Thinking Big. Psikologi Corner.

Sugiyono. (2013). Metode Penelitian Kualitatif dan Kuantitatif. Bandung: Alfabeta.

Yanuar, H.F., Nurhakim, A. L., Rahmawati, I. A., & Asbari, M. (2023). Sosial Cultivator: Tantangan untuk Konsisten pada Toleransi dan Empati. Literaksi: Jurnal Manajemen Pendidikan, 1(01), 45-49.

Additional Files

Published

2023-07-27

How to Cite

Septyawati, D., & Asbari, M. (2023). The Art of Thinking Big: Membangun kinerja personal sejak dari pemikiran. Literaksi: Jurnal Manajemen Pendidikan, 1(01), 235–239. https://doi.org/10.70508/literaksi.v1i01.323

Most read articles by the same author(s)

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 > >>