Berani Menjadi Pribadi Unik: It’s Okay, You’re Just Different
DOI:
https://doi.org/10.70508/literaksi.v2i02.561Keywords:
Keberagaman, Merangkul perbedaan, Penerimaan diri, Toleransi.Abstract
Tujuan studi ini adalah untuk menyajikan resensi buku Tak Masalah Menjadi Orang Yang Berbeda karya Kim Doo Eung dengan membaca secara kritis. Metode penelitian kualitatif deskriptif digunakan dalam menganalisis isi buku. Mencerminkan pesan utama tentang pentingnya merangkul keberagaman dalam masyarakat. Buku ini menggambarkan perjalanan menuju pemahaman bahwa perbedaan adalah kekayaan, bukan hambatan. Penulis menyoroti nilai positif dari menerima orang yang berbeda, menciptakan landasan untuk hubungan yang lebih mendalam dan masyarakat yang inklusif. Dengan narasi yang mendalam, buku ini mengajak pembaca untuk mempertimbangkan perspektif baru terhadap keberagaman dan mengatasi stereotip. Melalui kisah-kisah inspiratif dan saran praktis, buku ini membimbing pembaca menuju penerimaan diri dan orang lain. Kesimpulannya, menjadi orang yang berbeda bukanlah suatu masalah, melainkan sebuah anugerah yang membentuk keseimbangan dan harmoni dalam kehidupan sosial. Dengan merangkul keunikan masing-masing individu, buku ini mengilhami pembaca untuk berkontribusi dalam menciptakan masyarakat yang lebih toleran dan membangun jembatan persaudaraan di tengah keberagaman.
Downloads
References
Apriadi, M,.(2020). Peran Lembaga Pendidikan Dalam Pencegahan dan penanggulagan Tindakan kekerasa pada Siswa https://journals.upi-yai.ac.id/index.php/ikraith-humaniora/article/download/801/606/
Asbari, M. (2015). Fokus Satu Hebat. Penerbit Dapur Buku.
Asbari, M., & Sarah, D. M. (2024). Rework: Mengembalikan Fokus pada Aksi Paling Positif, Produktif dan Kontributif. Literaksi: Jurnal Manajemen Pendidikan, 2(01), 79–85.
Aulia, A. F., Asbari, M., & Wulandari, S. A. (2024). Kurikukulum Merdeka: Problematik Guru dalam Implementasi Teknologi Informasi pada Proses Pembelajaran. Journal of Information Systems and Management (JISMA), 3(2), 65–70.
Azzahra, G. F., Asbari, M., & Ariani, A. S. (2023). Pendidikan Multikultural: Menuju Kesatuan Melalui Keanekaragaman. Journal of Information System and Management (JISMA), 02(05), 1–7.
Burhan.,B (2018). Rivew Tak Apa-Apa, Kamu Hanya Berbeda-Tak Masalah Menjadi Orang Yang Berbeda https://www.goodreads.com/id/book/show/42080276
Damayanti, D., & Asbari, M. (2024). Guru Penggerak: Pengembangan Pendidikan melalui Kepemimpinan Guru. Journal of Information Systems and Management (JISMA), 3(2), 5–10.
Damiati, M., Junaedi, N., & Asbari, M. (2024). Prinsip Pembelajaran dalam Kurikulum Merdeka. Journal of Information Systems and Management (JISMA), 3(2), 11–16.
Kirana, M. D., Asbari, M., & Rusdita, R. (2024). Anak Indonesia Pencipta AI untuk Pendidikan. Journal of Information Systems and Management (JISMA), 3(1), 34–37.
Maulansyah, R. D., Febrianty, D., & Asbari, M. (2023). Peran Guru dalam Peningkatan Mutu Pendidikan: Penting dan Genting! Journal of Information System and Management (JISMA), 02(05), 31–35.
Nuryanti, Y., Asbari, M., Nadeak, M., Jainuri, J., & Amri, L. H. A. (2022). Peran Kepemimpinan Transformasional dalam Information System Success Model: Analisis Praktik e-Learning di Perguruan Tinggi. Edukatif : Jurnal Ilmu Pendidikan, 4(3), 3691–3703. https://doi.org/10.31004/edukatif.v4i3.2791
Permata, I., Asbari, M., & Aprilia, M. (2024). Pengaruh Kecerdasan Intelektual dan Kecerdasan Emosional dalam Perspektif Neurosains di Dunia Pendidikan. Journal of Information Systems and Management (JISMA), 3(2), 60–64.
Putri, S. A., Asbari, M., & Hapizi, M. Z. (2024). Perkembangan Pendidikan Indonesia: evaluasi potensi implementasi merdeka belajar. Journal of Information Systems and Management (JISMA), 3(2), 39–46.
Ramadhanty, D. A., Putri, M. U., & Asbari, M. (2023). The Influence of Total Quality Management on Organizational Performance on Bank Services. Journal of Information Systems and Management (JISMA), 2(1), 15–20.
Ramadiana, D. N., Asbari, M., & Laksana, R. P. (2024). Asesmen Nasional: Tolok Ukur Kualitas Pendidikan Indonesia? Journal of Information Systems and Management (JISMA), 3(2), 17–22.
Safitri, A., Apriyani, P. R., & Fuwi, S. (2023). The Psychology of Money: Pelajaran Abadi Mengenai Kekayaan, Ketamakan, dan Kebahagiaan. Literaksi: Jurnal Manajemen Pendidikan, 2(01), 73–78. https://doi.org/10.1111/literaksi.v2i01.245
Santoso, G., Syahrini, N., Asbari, M., Fitriani, D., & Rantina, M. (2023). The Total Transformation of Our Education 21st Century Indonesia. Jurnal Pendidikan Transformatif (Jupetra), 0 (01), 19–22.
Sar, Vichana. (2023). A Comprehensive Review on Rich Dad Poor Dad. https://doi.org/10.13140/RG.2.2.23013.68328.
Setyana, I. N. A., Ayulianih, & Asbari, M. (2023). Standar Intelektual: Solusi untuk Masalah Pendidikan. Journal of Information Systems and Management (JISMA), 2(6), 74–77. https://doi.org/10.4444/jisma.v2i6.826
Silalahi, D., Asbari, M., & Faliza, T. A. (2024). Organisasi Mahasiswa: Sudah Tidak Relevan dan Tidak Penting Lagi? Journal of Information Systems and Management (JISMA), 3(2), 80–86.
Sugiyono. (2013). Metode Penelitian Kualitatif dan Kuantitatif. Bandung: Alfabeta.
Sulistyo, R., Asbari, M., & Aripin, M. N. (2024). Educations Guidelines: Objektivitas Kritis Pendidikan Seni. Journal of Information Systems and Management (JISMA), 3(2), 71–75.
Susilawati, S., Asbari, M., Pratiwi, D., Putri Amaliya, F., Rahmawati, R., & Komalasari, S. (2023). Atomic Habits: Metode Transformasi diri. Literaksi: Jurnal Manajemen Pendidikan, 1(02), 292–298. https://doi.org/10.1111/literaksi.v1i02.274
Syahbana, A., Asbari, M., Anggitia, V., & Andre, H. (2024). Revolusi Pendidikan: Analisis Kurikulum Merdeka Sebagai Inovasi Pendidikan. Journal of Information Systems and Management (JISMA), 3(2), 27–30.
Tsoraya, N. D., Asbari, M., & Pratiwi, A. (2023). Happiness Inside: Menemukan Kekosongan Kebahagiaan Manusia Modern . Literaksi: Jurnal Manajemen Pendidikan, 1(01), 202–206. https://doi.org/10.1111/literaksi.v1i01.244
Tunisa, R. L., Asbari, M., Ahsyan, D., & Utami, U. R. (2024). Pendidikan: Kunci Keadilan Sosial. Journal of Information Systems and Management (JISMA), 3(2), 76–79.
Wardani, S., Asbari, M., & Misri, K. I. (2023). Pendidikan yang Memerdekakan, Memanusiakan dan Berpihak pada Murid. Journal of Information Systems and Management (JISMA), 2(5), 35–43.
Yati, Asbari, M., & Santoso, S. B. (2023). Berliterasi: Cara Cerdas untuk Healing? Literaksi: Jurnal Manajemen Pendidikan, 1(01), 120–124.
Additional Files
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2023 Dela Sri Wahyuni, Masduki Asbari, Fitra Ariya Raga, Arum Dalu Desrifitri

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.
CC Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0